Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2017

Hal-hal yang Berkaitan dengan Pemrograman

Assalamualaikum Wr. Wb. Halooo ... Bertemu lagi dengan saya Bang Andika, hehehe ... Disini saya akan memposting blog yang mungkin topiknya agak ngawur, wkwkwk ... Yang saya post ini ada kaitannya dengan bahasa pemrograman, ya memang hanya sedikit yang saya bahas, tapi bermanfaat lho buat kalian yang lagi belajar tentang pemrograman, oke langsung saja ini dia ... A. Macam-macam Tipe Data 1. Tipe data Integer / Ordinal Tipe data ini adalah tipe data yang berupa bilangan bulat yang akan digunakan untuk operasi matematika. Ada beberapa tipe data yang termasuk integer, yaitu antara lain: a. ShortInt : memiliki nilai range -128 sampai 127 (signed 8-bit) b. SmallInt : memiliki nilai range antara - 32768 sampai dengan 32767 (signed 16-bit) c. LongInt : memiliki nilai range -2147483648 sampai 2147483647 (signed 32-bit ) d. Int64 : memiliki range -263^+1 sampai 263^-1 (signed 64-bit) e. Byte : memiliki nilai range 0 sampai 255 (unsigned 8-bit) f. Word : memiliki nilai range 0 sampai 6

Mengenal Bahasa Pemrograman

Gambar
Assalamu’alaikum Wr. Wb. Halo guys, ketemu dengan saya Bang Andika , di postingan pertamaku ini saya akan membahas sedikit mengenai Bahasa Pemrograman, oke langsung saja kita lihat apa to itu bahasa pemrograman ... Bahasa Pemrograman Bahasa pemrograman , atau sering diistilahkan juga dengan  bahasa komputer  atau  bahasa pemrograman komputer , adalah instruksi standar untuk memerintah  komputer . Bahasa pemrograman ini merupakan suatu himpunan dari aturan  sintaks  dan  semantik  yang dipakai untuk mendefinisikan  program komputer . Bahasa ini memungkinkan seorang programmer dapat menentukan secara persis data mana yang akan diolah oleh komputer, bagaimana data ini akan disimpan/diteruskan, dan jenis  langkah  apa secara persis yang akan diambil dalam berbagai situasi. Menurut tingkat kedekatannya dengan mesin komputer, bahasa pemrograman terdiri dari: 1.         Bahasa Mesin, yaitu memberikan perintah kepada komputer dengan memakai kode bahasa biner, contohny